Selasa, 24 Mei 2011

Championship Manager 2010

Masbro pecinta game bola? Bisan dengan game Winning Eleven dan pengen mencoba hal baru?
Ato masbro sudah kenal dengan game Championship Manager?
Pada posting ini saya ingin memberikan game Championship Manager terbaru yaitu Championship Manager 2010. Game ini merupakan game simulasi permainan sepak bola dimana mabro berperan menjadi pelatih klub sepakbola dan bertugas mengantarkan mereka menuju juara:)
Game ini memang menjadi salah satu game yang buat ketagihan, apalagi untuk pecinta game bertipe olahraga atau juga strategi. Memainkannya juga Championship Manager 2010 juga tidak terlalu sulit, hanya modal kebiasaan dan dicoba coba saja.

Ok deh, langsung cek, download, dan install game Championship Manager 2010 ini ke komputer masbro.

Cara install game ini:
1. Download file baik part_1 maupun part_2. Extract file ini file dengan extension .iso, Gunakan software Daemon Tools untuk membuat image drive.
2. Setelah Image drive dibuat, masuk ke image drive yang berisi CM2010. Lalu cari file setup.exe. Berikutnya Install game CM2010 dengan menggunakan installer tersebut.
3. Untuk membuatnya free, jangan lupa copy CM2010 (cracked) dari folder "crack" yang terdapat di image drive ke folder C:\Program Files\Eidos\Championship Manager 2010\CM2010_0
4. Gunakan CMLauncher yang terdapat di folder C:\Program Files\Eidos\Championship Manager 2010\Launcher untuk menjalankan game, new, maupun load game.
5. Done!


 
Download Link:

6 Comments:

simplework mengatakan...

sementara dibukmark dulu, cari tempat yang kenceng internetnya untuk download.. hehe

thx 4 sharing

Dutapalma mengatakan...

Aku udah download Gan,
Tapi waktu dimainkan gak mau..
langsung Error..

Kira2 masalahnya dimana yah ??

Freeware Market mengatakan...

spek kompi masbro gimana? nyukupin gak??

Unknown mengatakan...

pusingggggggg cara instal nya mas bro...:(
maklum saya gaptek.. saya, tolong di pos cara instalnya untuk yg gaptek seperti saya..
THX MAS BRO...:)

N. Ghazy mengatakan...

kok link download-nya dah ga bs bro??? ctrl+d dl deh

Awan mengatakan...

klo mau pake laptop gmn bos....
daemon gak ngangkat di laptop....
mohon share nya....

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...